Angkatan 2014 Seni Murni ISI Yogyakarta Akan Menggelar Pameran Bersama di Bulan Oktober
Mahasiswa Seni Murni Angkatan 2014 yang menyebut dirinya “Keluarga Murni 14” akan menggelar pameran bersama di bulan Oktober tahun 2021 ini di galeri R.J. Katamsi ISI Yogyakarta bertajuk “Perspektif”. Nantikan!
Leave a Reply